Pagi yang indah bersama Ilmu Serbaguna Website, secara
tidak sengaja postingan yang lalu saya menulis tentang Ironi dunia
internet gratis masa lalu vs masa kini. Padahal waktu itu saya mau
membagikan aplikasi internet gratis terbaru yaitu KPN Tunnel Ultimate V.1.5.6
& APK Custom Terbaru 2017. Ya sudah lah kita lanjut ke topik ini saja. Ngomong
ngomong soal KPN tunnel Ultimate ya, kemarin tepatnya tanggal 18 agustus
2017 developer KPN telah berhasil melaunching Update aplikasi KPN terbarunya menjadi versi 1.5.6. dari berbagai fitur yang
tersedia, kini KPN Tunnel sudah semakin berkembang dan sekarang aplikasi
android ini juga menjadi reverensi terhadap aplikasi lain yang serupa. Untuk itu,
kreativitas dari anak bangsa yang satu ini perlu diapresiasi setinggi tingginya
supaya kedepannya menjadi lebih baik lagi.
Baca juga : Inject
Telkomsel Axis XL Three
Download KPN Tunnel Ultimate V.1.5.6 Latest Version
KPN Tunnel Ultimate V.1.5.6 terbaru |
Apa yang baru ya pada KPN tunnel
Ultimate Versi 1.5.6? Tentu saja banyak yang diperbaiki dan fiturnya pun
ditambah seperti :
1.
Support digunakan pada
android versi 8.0
2.
Perbaikan Multi Rensponse
payload
3.
Penambahan bahasa spanyol
(Spanish Language)
4.
Support untuk single
service (Inject & SSH Tunnel)
5.
Bug “Force Close” aplikasi
telah diperbaiki
6.
Penambahan Keamanan pada
aplikasi (Secure mallware from this app)
7.
Penambahan Versi config
baru akan tetapi config lama juga support jika di import
8.
Perbaikan Performa aplikasi
dan tentunya lebih stabil
Itu adalah beberapa yang telah di
upgrade pada kpn ultimate yang baru ini. Mengingat KPN Tunnel Ultimate yang
lama pun juga sudah Support Direct SSH ataupun menggunakan HTTP Proxy dalam
payloadnya. Sealin itu, fitur yang menarik lagi adalah adanya Multi SSH pada
aplikasi ini. Jadi, apabila ada sebuah akun SSH ada yang error / disconnect
jika ssh lain masih terhubung maka koneksinya tetap akan berjalan dengan
lancar. Oleh karena itu yang menjadikan aplikasi ini menjadi populer dikalangan
dunia internet gratis pada masa ini.
Baca Juga : Config
http injector istimiwir
Ya, sekedar opini saja, buakannya
saya cenderung pada salah satu pihak, menurut saya pribadi dari sekian banyak aplikasi
yang digunakan untuk gratisan, hanya KPN Tunnel Ultimate yang mempunyai
kecepatan akses internet dan download lebih tinggi dari pada yang lain. Bahkan
di HP android saya yang masih 3G bisa tembus hingga 2 MBps kecepatannya. Ya,
itu mungkin berkat dukungan akun SSH yang saya pakai juga sih, (mungkin)
kebetulan SSH
SG.DO Aktif yang saya gunakan mempunyai Bandwith yang besar atau pas
kebetulan juga pemakainya sedikit. Tapi sayangnya kebetulan ini terlalu sering
ketika saya menggunakan aplikasi KPN Tunnel Ultimate Versi terbaru ini. Yah,
lebih baik dicoba sendiri saja ya.. silahkan download versi terbarunya :
KPN Tunnel Ultimate V.1.5.6 Terbaru September 2017
Download via : [[PlayStore]]
[[Mirror Link]]
Dari berbagai review yang saya
dapatkan, menurut pengguna KPN Tunnel Versi terbaru ini menurutnya aplikasi ini
sudah tidak lagi Force Close di android Kitkat dan Lolipop. Dan juga pada
pengguna jelly bean terkesan lebih stabil dan nyaman digunakan walaupun dengan
RAM minimum. Untuk itu, semoga kalian bisa memberi dukungan ya pada developer
KPN Tunnel, dengan terus menggunakan aplikasi ini dan juga sesekali lah
mengeklik iklan yang tertera didalamnya. Agar developer tambah semangat untuk
terus memperbaharui aplikasi KPN Tunnel Ultimate ini.
Terima kasih telh menyimak
artikel mengenai KPN Ultimate V.1.5.6 Terbaru ini, semoga bermanfaat untuk kita
semua. Untuk config KPN Tunnel Ultimate September 2017, mungkin nanti
akan saya bagikan pada postingan berikutnya. Kalau kamu nggak sabar, mending
sementara pakai dulu saja config
http injector yang masih aktif. Baca juga mengenai software internet
gratis PC dengan HTTP
Net Header dan artikel dibawah ini. Semoga bisa membantumu juga...
sekian...